VISI
“Terbangunnya tata kelola pemerintahan desa yang baik dan bersih guna mewujudkan
Desa Leworeng yang melayani, lebih baik, sejahtera dan berdaya saing”
MISI
- Melakukan reformasi system kinerja aparatur pemerintahan desa guna
meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat. - Menyelenggarakan pemerintahan desa secara terbuka , bersih terbebas dari
korupsi serta bertanggungjawab sesuai Undang Undang - Meningkatkan pembangunan sesuai keinginan masyarakat secara merata dan
skala prioritas, seperti pembangunan jalan tani, irigasi, talud, tanggul, jembatan,
sarana olahraga, sarana pendidikan, kesehatan (Pos Yandu), sarana ibadah dan
taman desa (Wisata desa) tepatnya di Watang Leworeng (perbatasan Leworeng
Tottong ) dan infrastruktur lainnya - Mewujudkan peran aktif seluruh komponen masyarakat dalam perencanaan,
pelaksanaan, pengawasan pembangunan terutama Kepala Dusun,RW dan RT - Meningkatkan perekonomian masyarakat melalui pendampingan berupa
penyuluhan khusus kepada UKM,Wiraswasta dan petani - Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat untuk mencapai taraf kehidupan yang
lebih baik dan layak sehingga menjadi desa maju dan mandiri - Meningkatkan pelatihan pelatihan kelompok masyarakat dalam rangka
pemberdayaan masyarakat desa.
POKOK VISI | MISI |
TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA | Melakukan reformasi system kinerja aparatur pemerintahan desa guna meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat |
BAIK | Mewujudkan peran aktif seluruh komponen masyarakat dalam perencanaan, pelaksanaan, pengawasan Pembangunan |
BERSIH | Menyelenggarakan pemerintahan desa secara terbuka, bersih terbebas dari korupsi |
MELAYANI | Meningkatkan pembangunan sesuai keinginan masyarakat secara merata dan skala prioritas, seperti pembangunan jalan tani, irigasi, talud, tanggul, jembatan, sarana olahraga, sarana pendidikan, kesehatan (Pos Yandu), sarana ibadah dan taman desa (Wisata desa) tepatnya di Watang Leworeng (perbatasan Leworeng Tottong ) dan infrastruktur lainnya |
SEJAHTERA | – Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat untuk mencapai kehidupan yang lebih baik dan layak sehingga desa maju dan mandiri; – Meningkatkan melalui pendampingan berupa penyuluhan khusus kepada UKM, Wiraswasta dan petani |